Ernawati

Guru, Ustadz dan Kiayi : Sebuah Perenungan di Hari Guru Nasional

hari guru nasional

Setiap tanggal 25 November, kita merayakan Hari Guru Nasional untuk menghormati peran dan kontribusi para pendidik dalam membentuk generasi penerus. Dalam konteks ini, perlu ditekankan bahwa seorang guru, baik itu kiai, ustad, atau tenaga pendidik lainnya, memiliki kemuliaan dan tanggung jawab yang besar. Seorang kiai, sebagai bentuk guru dalam tradisi Islam, tidak hanya memberikan ilmu pengetahuan tetapi juga menjalankan peran …

Read More »

Menelusuri Palestina : Jejak Para Nabi dan Pesan Kebersamaan

hebron

Palestina, merupakan tanah suci yang merangkum sejarah agama-agama besar, mengisahkan jejak para nabi yang menginspirasi. Tanah Palestina telah menjadi saksi bisu tentang sejarah yang kaya dan diwarnai oleh perjalanan para nabi, di tanah tersebut banyak perjalanan yang bisa kita ambil dari hubungan antar manusia dan wahyu ilahi. Sejauh mata memandang dan telinga mendengar, ini adalah tanah yang diberkati menurut keyakinan …

Read More »

Kosmetik Menghambat Wudhu? : Tampil Cantik Tanpa Mengabaikan Ibadah

kosmetik

Kosmetik telah menjadi sahabat setia bagi banyak wanita, membantu meningkatkan kepercayaan diri dan merayakan keindahan. Bagi seorang Muslimah, pertanyaan muncul: Apakah memakai kosmetik bisa selaras dengan kewajiban ibadah, terutama dalam konteks sholat? Sebagai Muslim, persiapan sholat melibatkan ritual suci berupa wudhu. Wajah, sebagai bagian tubuh yang harus dibasuh, menimbulkan pertanyaan apakah kosmetik dapat dipertahankan atau harus dihapus sebelum wudhu. Penggunaan …

Read More »

Kerendahan Hati adalah Kunci Menuju Hubungan yang Harmonis

rendah hati

Dalam sebuah hadist yang diriwayatkan, Nabi Muhammad SAW bersabda: ‘Barang siapa yang tawadhu’ (rendah hati) karena Allah, maka Allah akan mengangkat (derajat) nya (di dunia dan akhirat). Dan siapa yang sombong maka Allah akan merendahkannya.” (HR Imam Ibnu Mandah dan Imam Abu Nu’aim). Kerendahan hati adalah sifat yang sangat dihargai dalam Islam, karena memegang peranan penting dalam membentuk karakter seorang …

Read More »

Kirab Santri: Menyemai Semangat Jihad dan Perjuangan Santri dalam Kemerdekaan

kirab santri

Indonesia, sebagai negara berbudaya kaya, telah menanamkan banyak nilai-nilai luhur dalam tradisinya. Salah satunya adalah Kirab Santri, sebuah tradisi yang mengingatkan kita pada perjuangan kemerdekaan bangsa dan peran besar yang dimainkan oleh para santri dalam peperangan melawan penjajah. Peringatan ini dilaksanakan bertepatan dengan Peringatan Hari Santri Nasional setiap tanggal 22 Oktober. Mengingat perjuangan para pendahulu menjadi penting. Allah berfirman dalam Surat …

Read More »

Haji dan Kisah Bakti Anak yang Bisa Meneteskan Air Mata Kita

orang tua

Terdapat sebuah hadist yang cukup terkenal tentang bakti seorang anak kepada ibunya adalah sebuah keniscayaan, Hadist tersebut berbunyi, “Surga itu dibawah telapak kaki ibu.” (HR. Ahmad, an-Nasaai, Ibn Maajah dan al-Hakim). Terdapat kisah menarik dan bagi pembaca akan meneteskan air mata ketika membayangkan pengorbanan seorang anak ini. Betapa hati kita sebagai anak akan terketuk tentang apa yang kita lakukan selama …

Read More »

Jual Buket Uang Riba, Ada Solusinya?

buket uang

Pesatnya perkembangan teknologi dan internet saat ini mampu memunculkan banyak peluang bisnis baru yang kreatif dan inovatif yang cukup menjanjikan. Segala hal dapat dipelajari dengan mudah melalui internet. Bisnis yang dahulunya terkesan sulit, kini semakin mudah karena banyak konten yang memberikan informasi dasar yang harus di pelajari dalam berbisnis. Siapa orang yang tekun mereka akan mampu mengikuti arus bisnis yang …

Read More »

Akhlak Berdoa Sesuai Tuntunan Rasulullah

non muslim memimpin doa

Islam merupakan agama yang menjunjung tinggi adab dan akhlak dalam hal apapun termasuk dalam hal berdoa. Doa merupakan wujud permohonan atau permintaan seorang hamba kepada Allah. Karena itu, doa dikenal juga sebagai perisai bagi kaum muslimin yang beriman. Dalam menjalankan solat juga dipenuhi dengan kalimat-kalimat doa, dengan kata lain, seorang muslim yang taat akan benyak meminta kepada Allah dalam waktu …

Read More »

Mengejar Lailatul Qadar dengan I’tikaf, Pahami Hukum, Adab dan yang Membatalkannya

masjid

Bagi sebagian orang, 10 hari terakhir bulan Ramadan dimanfaatkan dengan semakin membanyak ritual dan ibadah. Tentu, kebiasaan ini sudah sesuai dengan Sunnah Rasul yang semakin meningkatkan ibadahnya menjelang akhir Ramadan. Salah satu tujuannya adalah meraih malam Lailatul Qadar. Biasanya masyarakat di berbagai daerah menyempatkan melakukan i’tikaf secara berjamaah menghabiskan malam-malam terakhir Ramadan. Namun, di sini penting sekali memahami adab saat …

Read More »

Rejeki, Jodoh dan Mati : Rahasia Ketetapan Ilahi

takdir

Allah merupakan Tuhan Maha Pengatur Segalanya bagi kehidupan umatnya baik yang terjadi di dunia maupun di akhirat. Bahkan percaya terhadap ketetapan yang telah diatur oleh Allah dalam Islam termasuk fondasi keimanan. Orang yang beriman wajib meyakini bahwa yang telah, sedang dan akan terjadi adalah ketetapan Tuhan. Termasuk ada tiga hal misteri kehidupan manusia yang menjadi ketetapan Allah yakni jodoh, rejeki, …

Read More »

3 Manfaat Sahur dalam Kaca Mata Agama dan Medis

makna sahur

Sahur merupakan kegiatan makan dan minum yang dilakukan pada dini hari di bulan Ramadan. Aktifitas ini disunnahkan menjelang fajar sebelum subuh bagi umat Islam yang akan menjalankan ibadah puasa. Sahur juga bermanfaat untuk menghindarkan seseorang dari rasa lelah dan lesu yang disebabkan oleh puasa. Tidak sekedar persiapan diri,  Islam memandang makan sahur memiliki nilai keberkahan. Meski memiliki banyak unsur kebaikan, …

Read More »

Melengkapi Kesempurnaan Manusia dengan Ilmu

mencari ilmu

Manusia merupakan makhluk tuhan yang diciptakan lebih sempurna dibandingkan dengan makhluk lainnya. Namun kesempurnaan manusia tidak ada artinya jika mereka tidak membekali diri dengan ilmu. Ketika Allah memamerkan Adam ciptaan manusia pertama di hadapan malaikat, Allah mengenalkan kelebihan Adam karena mampu menyerapkan ilmu pengetahuan. Allah mengajarkan Adam dengan nama-nama. Istilah nama-nama ini adalah ilmu pengetahuan. Kelebihan manusia terletak pada unsur …

Read More »

Kewajiban Mencari Ilmu Sepanjang Hayat

mencari ilmu

Islam adalah peradaban yang dibangun dengan ilmu dan amal. Banyak sekali ayat dan hadist yang memberikan perhatian penuh terhadap keutamaan ilmu dan amal. Ilmu dan amal tidak bisa dipisahkan. Ilmu sebagai dasar amal dan ilmu akan menjadi absah ketika dimanifestasikan dalam bentuk amal kebaikan. Mencari ilmu sepanjang hayat, juga di sebut sebagai ciri-ciri seorang muslim sejati. Karena ilmu tak akan …

Read More »

Jangan Biasakan Berbohong dari Hal Kecil

jangan biasakan berbohong

Salah satu sikap yang tidak terpuji yang menjadi penyebab kerusakan adalah berbohong. Berbohong merupakan pangkal dari segalanya. Kebohongan merusak hubungan dari yang paling kecil di dalam keluarga, pertemanan, hingga di tengah masyarakat dan negara. Kebohongan pun menjadi sumber pelaku kejahatan dari yang kecil hingga besar menggunakan metode kebohongan. Karena itulah, Islam menekankan pentingnya sikap jujur dan larangan keras berbohong. Ketika …

Read More »

Rahasia Puasa Senin Kamis yang Perlu Anda Ketahui

niat senin kamis

 “Berbagai amalan dihadapkan (pada Allah) pada hari Senin dan Kamis, maka aku suka jika amalanku dihadapkan sedangkan aku sedang berpuasa.” (HR Tirmidzi). Puasa Senin Kamis adalah salah satu ibadah sunnah yang disukai oleh Rasulullah. Ibadah ini tidak hanya dianjurkan oleh Rasulullah, tetapi merupakan ibadah yang konsisten dilaksanakan oleh Rasulullah. Aisyah dalam sebuah hadist diriwayatkan Nasai pernah mengatakan Rasulullah biasa menaruh …

Read More »

Sunan Kalijaga dan Tradisi Unik di Hari Raya Idul Adha

sunan kalijaga

Terdapat tradisi yang cukup unik yang datang dari keluarga besar Sunan Kalijaga di setiap 10 Dzulhijjah atau bertepatan dengan hari raya Idul Adha. Ialah tradisi penjamas, atau biasa dikenal  sebagai tradisi mencuci pusaka peninggalan Sunan Kalijaga dengan minyak jamas. Pusaka kuno peninggalan Sunan Kalijaga ini telah berusia lebih dari tujuh abad. Dalam prosesi penjamasan pusaka sangat disakralkan oleh keturunan dan …

Read More »

Hidayah adalah Misteri Ilahi, Manusia Hanya Berdakwah

hidayah adalah misteri ilahi

Hidayah merupakan pangkal dari segala kebaikan. Biasanya identik dengan dimulainya kebaikan dalam diri seseorang. Terkadang ada istilah “sudah dan belum mendapat hidayah”. Hidayah terkait dengan keteguhan keimanan seseorang. Namun, dalam menggapai hidayah, manusia tidak mungkin bisa mencapai dan memberikannya kepada orang lain karena ia merupakan wewenang Allah yang diberikan kepada makhluk yang dipilih. Terkadang hidayah datang tidak terduga. Banyak cerita …

Read More »

Doa dengan Air Mata Menembus Batas Dimensi: Yang Mustahil Menjadi Berhasil

doa dan air mata

Doa bukan sekedar permintan tetapi memberikan makna tersendiri bagi umat beragama, termasuk muslim. Doa merupakan sumber kekuatan, terutama jika kita berada di masa sulit. Dengan doa seolah seorang umat memiliki senjata, obat, serta pintu dalam segala kebaikan. Beragam hal diminta seorang umat saat berdoa, mulai dari kekuatan, keberanian, penghiburan, keselamatan, atau apa saja yang diinginkan. Selain memberikan ketenangan, berdoa memberikan …

Read More »

5 Bukti Allah Mengistimewakan Umat Islam melalui Ramadan

keistimewaan ramadan

Nabi Muhammad merupakan manusia istimewa yang diberikan amanat Allah untuk menyampaikan wahyu sebagai utusan terakhir di akhir jaman. Sebagai nabi terakhir, tentu umat yang hidup di masanya hingga sekarang ini merupakan umat terakhir juga. Yap, kita inilah yang disebut dengan manusia akhir zaman. Ternyata sebagai umat Rasulullah, kita sebagai umatnya juga dimuliakan oleh Allah. Allah mengistimewakan umat Nabi Muhammad dengan …

Read More »

3 Tips Imam Ghazali Menghentikan Kebiasaan Maksiat

imam ghazali

Jika seseorang tidak pernah shalat, namun karirnya terus melonjak naik, tidak pernah melakukan puasa namun rejekinya mengalir seperti air, tidak pernah mengaji, namun memiliki kedudukan yang tinggi, bukan Allah tidak adil. Bisa jadi dan sangat mungkin orang tersebut terkena Istidraj. Istidraj merupakan kenikmatan yang diberikan oleh Allah kepada mereka yang gemar bermaksiat. Parahnya, orang yang sudah terbiasa melakukan maksiat terkadang …

Read More »

Ingin Dekat dengan Rasulullah di Hari Kiamat ? Catat Amalan ini Di Hari Jumat

meneladani nabi

Siapa yang tidak ingin berada di samping Rasulullah di saat hari kiamat yang menentukan akhir nasib seluruh manusia. Dekat bersama Rasulullah, tentu sudah dipastikan mendapatkan syafaat yang diimpikan tidak hanya umat Islam, tetapi umat Nabi-nabi yang lain. Umat Islam tentu lebih berbahagia karena Rasulullah telah menjanjikan mereka akan selalu di dekat Rasulullah ketika hari kiamat. Namun, tentu tidak semudah itu, …

Read More »

Islam dan Wayang: Belajar dari Rasulullah dalam Menghargai Tradisi

islam dan wayang

Apakah Rasulullah dalam berdakwah menghapus tradisi yang pernah ada di masyarakat Arab? Ternyata tidak, banyak sekali tradisi, budaya dan adat yang dimasukkan nilai Islami oleh Rasulullah. Jadilah kebiasaan lama tersebut bernuansakan Islam dan diperingati sebagai bagian dari khazanah Islam. Begitu pula dengan cara pendekatan penyebar Islam di Indonesia. Mereka tidak merusak tradisi, adat, dan budaya yang ada yang tidak bertentangan …

Read More »

Zainab binti Ali bin Abi Thalib : Keberanian dan Kesaksian Tragedi

zainab

Zainab binti Ali bin Abi Thalib merupakan cucu Rasulullah. Dia anak ketiga dari istri pertama Ali bin Abi Thalib, Fatimah binti Muhammad. Kedua saudaranya adalah Hassan dan Husain bin Ali. Zainab dikenal sebagai wanita yang memiliki pikiran yang jernih, memiliki banyak ide, fasih dan juga menguasai ilmu Bahasa serta pandai retorika dengan argumen al-Quran. Dengan keistimewaannya tersebut, Zainab juga meriwayatkan …

Read More »

3 Pola Makan sebagai Tips Sehat ala Rasulullah

pola makan

Pola makan menjadi hal yang sangat penting yang perlu diperhatikan manusia dalam menjaga kondisi tubuh. Namun sayangnya, banyak manusia yang menganggap remeh pola makan, senhingga sangat wajar jika timbul berbagai keluhan dan penyakit dalam tubuh. Elemen penting dari pola makan ialah mengetahui kapan waktu makan yang tepat dan juga makanan apa yang seharusnya di makan di waktu itu. Elemen inilah …

Read More »

Amalan Dahsyat Itu Bernama Bakti kepada Ibu

puasa bagi ibu hamil dan menyusui

“Seseorang datang kepada Rasulullah dan berkata, ‘Wahai Rasulullah, kepada siapakah aku harus berbakti pertama kali?’ Rasulullahpun menjawab, ‘Ibumu!’ Dan orang tersebut kembali bertanya, ‘Kemudian siapa lagi?’ Rasulullah menjawab, ‘Ibumu!’ Orang tersebut bertanya kembali, ‘Kemudian siapa lagi?’ Beliau menjawab, ‘Ibumu.’ Orang tersebut bertanya kembali, ‘Kemudian siapa lagi,’ dan Rasulullah menjawab, ‘Kemudian ayahmu.’” (HR. Al Bukhari). Pada hadist di atas, Rasulullah menyebut nama …

Read More »