Hikmah

Jangan Lupa Membaca Surah al-Kahfi di Hari Jumat, Inilah Keutamaannya

membaca alquran 200626181530 267

Al-Kahfi merupakan nama salah satu surah dalam al-Quran yang memiliki arti gua. Penamaan ini juga diambil dari kisah yang sangat fenomenal dari ashabul Khafi. Sebagian kandungan surah ini berisi tentang sejarah penting yang berkaitan dengan kekuasaan Allah. Cerita tentang beberapa pemuda bersama anjingnya yang ditidurkan oleh kekuasaan Allah selama bertahun- tahun di dalam gua dari kejaran penguasa yang dzalim. Allah …

Read More »

Inilah 3 Keistimewaan Bagi Orang yang Bertahajud dalam Perspektif Al-Qur’an (1)

shalat tahajud

Ibadah shalat sunnah merupakan ibadah yang apabila dikerjakan maka akan dinilai pahala, sedang apabila ditinggalkan maka tidak berdosa. Sengaja disyariatkan salat Sunnah ialah untuk menambal kekurangan kekurangan yang mungkin terdapat pada salat salat fardhu juga karena salat itu mengandung keutamaan yang tidak terdapat pada ibadah-ibadah lain. Shalat tahajud merupakan suatu hal yang paling nikmat dan mengesankan bagi yang mengistiqomahkannya. Selain …

Read More »

Begini Etika Perempuan yang Mau Keluar Rumah Menurut Islam

wanita karir

Waktu terus bergerak membuat dinamika zaman, budaya dan peradaban yang semakin maju itu telah membawa begitu banyak perubahan dalam segala sisi, di antaranya yakni hokum dan moralitas. Salah satu fenomena yang menyangkut itu adalah telah terbongkarnya tembok pembatas ruang gerak kaum perempuan. Seiring berjalannya waktu, fenomena perubahan seperti itu melahirkan banyak penilaian dan pemikiran baru, misalnya tentang konsep emansipasi perempuan. …

Read More »

Faktor dan Bahaya Sifat Sombong

sombong

Agama Islam bukan sekedar ajaran tentang ibadah yang berurusan dengan Ketuhanan semata. Islam juga ingin membentuk suatu sikap muslim yang mulia dengan tidak hanya perilaku yang tampak tetapi juga akhlak hati. Islam adalah agama yang memiliki konsen terhadap akhlak yang hati yang bisa menyebabkan seseorang timbul perilaku yang tercela. Jika hati baik akan memunculkan perilaku yang baik. Hati yang kotor …

Read More »

Pamer Kemesraan dengan Pasangan di Media Sosial, Bolehkah?

kemesraan di medsos

Kini, media sosial tak hanya digunakan sebagai sarana berbagi informasi. Tak jarang bagi masyarakat untuk menggunakan social media untuk ajang pamer, salah satunya ialah pamer kemesraan pasangan suami-istri baik diuplaod di media sosial atau hanya sekedar dijadikan display profile (DP). Terkadang pasangan biar  di depan umum terlihat mesra dan harmonis pasangan suami istri mengunggah foto kemesraanya. Apakah ini bagian dari …

Read More »

Terapi Jiwa bagi Jiwa yang Lara karena Syahwat Versi Al-Ghazali

imam ghazali

Tak hanya tubuh yang terancam penyakit. Jiwa pun rentan lara. Bila tubuh terjangkit penyakit. Maka membutuhkan obat. Tetapi bila jiwa yang lara, maka memerlukan taubat. Jiwa yang sakit Menurut al-Ghazali, harus ditangani sedini mungkin sebelum akhirnya jiwa itu terpatri kaku dan tak berdaya. Dalam bukunya yang berjudul  Ihya’ ‘Ulum al-Din, sebuah masterpiece al-Ghazali, ia memaparkan beberapa penyakit jiwa yang menjadi …

Read More »

Bagaimana Cara Menjahui Konsumsi Makanan Syubhat?

halalan tayyiban

Kita ketahui bahwa sebagai umat muslim kita juga di perintahkan untuk memakan makanan yang halal. Mengkonsumsi makanan yang halal dan baik (thayib) merupakan manifestasi ketaatan dan ketaqwaan umat kepada Allah. Persoalannya bukan sekedar makanan halal dan haram. Status halal dan haram itu sudah jelas. Tetapi kadang kita sulit membedakan sesuatu di antara keduanya. Apakah ini halal atau haram? Banyak sekali …

Read More »

Takdir yang Mampu Dirubah dengan Doa

mualaf tengah berdoa ilustrasi  140915202951 955

Setiap manusia yang lahir ke dunia pasti sudah ditetapkan takdir yang akan dihadapinya nanti. Allah telah menetapkan berbagai peristiwa dan kejadian yang akan dialami oleh seorang hamba di dunia. Baik dan buruknya kejadian adalah takdir yang sudah ditentukan. Suka, duka, menangis dan tertawa adalah bagian dari manusia mengalami proses peristiwa yang sudah digariskan oleh Allah. Tidak ada satupun kejadian yang …

Read More »

Pentingnya Talqin untuk Orang yang Sedang Sakaratul Maut

talqin

Terlalu sering penulis sendiri saksikan, saat menjenguk orang sakit parah, saat sakaratul maut, ketika nyawa telah dikerongkongan, justru sanak kerabatnya lebih asyik bermain dan berselancar di dunia maya dengan androidnya. Sebagian lagi terlena dengan obrolan duniawi. Sangat sedikit diantara mereka yang membaca al Qur’an, surat Yasin, tahlil dan lebih-lebih mentalqin ia yang akan menjemput ajal. Padahal, Nabi telah mengajarkan sesuatu …

Read More »

Tajassus: Perbuatan yang Tidak Boleh dalam Amar Ma’ruf dan Nahi Munkar

tajassus

Salah satu bentuk kewajiban bagi tiap-tiap umat Islam ialah beramar ma’ruf dan nahi munkar (mengajak kebaikan dan mencegah kemunkaran). Hal ini didasari oleh firman Allah dalam QS. Ali Imron Ayat 110. Namun demikian, ada beberapa hal penting yang harus diperhatikan saat melaksanakan amar ma’ruf dan nahi munkar. Karena ini hubungannya dengan orang atau kelompok lain, maka dari itu, biar tidak …

Read More »

Sebelum Menyesal, Rasul Telah Mengingatkan : Jaga Lisan dan Tanganmu!

menjaga lisan

Eks Ketua MUI Tingkat Kecamatan di Tanjungbalai ini tidak kuat menahan tangis. Penyesalan pun datang di akhir setelah perbuatan. Sulaiman menangis memohon maaf kepada Wakil Presiden yang juga Ketua MUI karena menggungah kolase foto yang menghina. Entah tahu atau tidak jika perilakunya akan menyebabkan ia harus berhadapan dengan hukum. Akibat 10 jarinya ia akan mengalami peristiwa yang tidak akan terbayangkan …

Read More »

Kenapa Rasulullah Melarang Minum Berdiri? Inilah 5 Dampak Buruk Minum Sambil Berdiri

minum sambil berdiri

Air sangat diperlukan oleh tubuh manusia seperti halnya udara dan makanan. Manusia tidak akan bisa bertahan hidup tanpa air. Selain berguna untuk manusia, air pun diperlukan oleh makhluk hidup lain misalnya hewan dan tumbuhan. Bagi manusia, air sebagian besar digunakan sebagai air minum baik yang dapat diminum langsung maupun yang harus dimasak terlebih dahulu sebelum diminum. Seluruh makhluk hidup yang ada di bumi pasti membutuhkan air. Air …

Read More »

Cerita Khusnul Khatimahnya Seorang Ahli Maksiat

husnul khotimah

Dalam kehidupan di dunia, manusia jangan mudah menjadi hakim untuk manusia lainnya. Karena apapun yang nampak dari seseorang itu tidak bisa menggambarkan keseluruhan kepribadian orang tersebut. Kadangkala orang yang kesehariannya terlihat buruk di mata umum, tapi ternyata matinya husnul khatimah. Begitu juga sebaliknya. Penilaian sepihak tersebut sebab keterbatasan manusia itu sendiri. Sesungguhnya ada banyak sekali cerita-cerita yang terjadi dalam kehidupan …

Read More »

Mengenal Syari’at Adzan (2) : Tata Cara dan Keajaiban Kalimat Adzan

syariat adzan

Tulisan ini adalah edisi berkait dari tulisan sebelumnya. Adzan merupakan panggilan langit, untuk sesegera menganggit kebaikan ruhani. Banyak orang menyahutinya, sebanyak pula orang mengabaikannya. Lalu bagaimana konsep adzan sesungguhnya dalam fikih Islam? Konsep dan Tata Cara Adzan  Menurut KH. Afifuddin Muhajir, Adzan merupakan salah satu sunnah yang dianjurkan untuk dilakukan sebelum memulai shalat. Secara etimologis, adzan berarti pemberitahuan atau pengumuman. …

Read More »

Bahagia Itu Mudah, Inilah 7 Kunci Bahagia Menurut Islam

bahagia dunia dan akhirat

Setiap manusia ingin mendapatkan kebahagiaan baik di dunia maupun akhirat. Hidup bahagia adalah harapan dan impian yang ingin dicapai. Namun, terkadang kita juga salah dalam memaknai apa itu hidup bahagia. Apakah bahagia berarti dikelilingi dengan uang dan harta melimpah? Apakah bahagia adalah semua impian bisa tercapai? Kadang bahagia itu sangat disempitkan dengan hanya persoalan materi dan fisik semata. Karenanya, banyak …

Read More »

Malas Beribadah ? Ini Faktor, Cara dan Doa Menyembuhkannya

penyebab malas beribadah

Allah menciptakan semua makhluknya dengan tujuan beribadah terhadapnya. Namun sayangnya banyak hamba yang begitu sulit untuk mempraktekan teori tersebut. Serasa kita pada awalnya sangat bersemangat dan rajin beribadah, tetapi dalam kondisi tertentu menjadi putus asa dan malas. Kadang pula kita sangat giat belajar ilmu agama, tetapi lambat laun menjadi tidak bergairah. Jika itu yang dihadapi kita harus waspada. Jangan-jangan kita …

Read More »

Tiga Sikap Orang Tua terhadap Anak yang Dibenci Rasulullah

sikap orang tua terhadap anak

Tidak sedikit cerita dan kisah anak yang pada saat dewasa menampakkan kebencian kepada orang tuanya. Ada satu kisah seorang anak yang menuntut bahkan menggugat orang tua ke pengadilan. Kenapa hal itu bisa terjadi? Baik buruk karakter dan sikap anak tentu salah satunya lahir dari pola asuh orang tua. Bisa jadi seorang anak memendam kebencian itu sejak lama dan mengekspresikan ketika …

Read More »

Muslim Itu Harus Bersih dan Wangi

bersih dan wangi

Setiap manusia pasti berkeringat. Karena manusia mempunyai sistem pembakaran metabolisme dalam tubuh yang menyebabkan keluarnya keringat dari tubuh. Umumnya orang yang berkeringat setelah beraktifitas pasti memiliki aroma yang tidak sedap. Orang-orang di sekelilingnya pun kemungkinan besar akan menghindar jika mereka merasakan bau yang tidak sedap sebab bau keringat. Diakui oleh para sahabatnya, Rasulullah seringkali menggunakan wangi-wangian ketika hendak keluar rumah. …

Read More »

Mengenal Syari’at Adzan (1) : Ketika Bumi Dibentengi Adzan

syariat adzan

Menakjubkan! dan ini nyata bagi umat muslim di seluruh dunia. Melihat pada peta dunia, kita Indonesia berada di bagian Timur dari bumi ini. Pulau-pulau besar di Indonesia adalah Jawa, Sumatera, Kalimantan atau Borneo, dan Sulawesi atau Selibes. Bermula dengan kumandang adzan Subuh di Timur Indonesia di kepulauan selibis pada jam 05:30. Beribu surau dan masjid bersautan mengumandangkan adzan. Proses ini …

Read More »

3 Sikap Islami untuk Mengais Rizki di tengah Pandemi

kerja kepada non muslim

Manusia harus bekerja untuk dapat menghasilkan uang untuk mencukupi segala kebutuhannya dalam bertahan hidup, apalagi dalam kondisi pandemi seperti saat ini. Kondisi semakin sulit tidak seperti biasanya. Jika tidak dengan iman yang kuat kadang jalan pintas walaupun tidak halal terpaksa dilakukan. Tidak dipungkiri bahwa uang merupakan salah satu kebutuhan yang dapat mempengaruhi kesejahteraan seseorang. Tanpa adanya uang tentu seseorang akan …

Read More »

Inilah Empat Amalan yang Dilakukan Rasulullah SAW Sebelum Tidur

amalan sebelum tidur

Tidur merupakan salah satu proses untuk beristirahat dan juga menjaga energi agar tetap sehat dan fit. Allah SWT memberikan kesempatan untuk manusia istirahat tidur di malam hari sedangkan berusaha di pagi harinya. Sistem tidur seperti ini sudah Allah ciptakan sesuai dengan sistem kehidupan di muka bumi. Jauh sebelum dunia modern membahas tentang manfaat dan keutamaan tidur, justru Islam sudah menggambarkannya …

Read More »

Ketika Abu Bakar AS Menangis Mimpi Melihat Pembelaan Nabi Muhammad Untuk Umatnya di Hari Kiamat

diplomasi rasulullah

Dalam kitab Al-Nawadir karya Imam Qulyubi, tertulis ada sebuah kisah yang menceritakan pengorbanan dan pembelaan yang begitu hebat dari Rasulullah untuk umatnya di hari kiamat. Rasulullah tak peduli umatnya banyak yang melakukan dosa dan maksiat. Mereka semua kata Rasulullah, berhak mendapatkan syafaatnya. Kecuali umatnya yang menyekutukan Allah SWT. Kisah itu diceritakan oleh Abu Bakar yang melihat permohonan Rasulullah pada Allah …

Read More »

Hikmah Cerita Kematian Nabi Sulaiman: Mengapa Percayakan Nasibmu Sama Jin?

nabi sulaiman dan jin

Percaya tentang adanya jin dan mempercayakan diri dengan jin itu dua hal berbeda. Sebagai seorang muslim mempercayai jin adalah bagian dari percaya terhadap hal ghaib. Namun, bukan berarti seorang muslim harus mempercayakan nasibnya kepada jin. Malaikat, jin, dan iblis adalah makhluk Allah yang bersifat ghaib. Kedudukannya sebenarnya setara dengan manusia sebagai mahkluk ciptaan Allah. Bahkan, manusia merupakan mahkluk paling sempurna …

Read More »

Gembira atas Derita Orang Lain itu Sifat Munafik dan Psikopat

kekerasan verbal

Terkadang ada orang merasa bahagia dan bahkan bersuka cita atas penderitaan dan musibah yang dialami orang lain. Ada saudaranya yang sedang bahagia justru marah, tetapi ketika saudaranya mengalami musibah karena kena penyakit atau kecelakaan justru bersuka cita. Bahkan lebih sadisnya kadang ada pula yang mendoakan keburukan kepada orang lain. Di beberapa media sosial kita tangkap percakapan yang sangat miris sekali. …

Read More »

8 Manfaat Membaca Al-Qur’an Untuk Kesehatan

membaca alquran 200626181530 267

Al-Quran adalah wahyu yang diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW untuk dijadikan pedoman dan pegangan bagi seluruh umat manusia (tidak terbatas hanya kepada umat muslim saja).  Pedoman dan pegangan inilah yang akan menuntun kita kearah yang lebih baik untuk mendapatkan rahmat dan kebaikan dari Allah SWT. Hadits yang diriwayatkan oleh Muslim, yakni Dari Abi Umamah ra. Ia berkata : “Aku mendengar …

Read More »