Belajar fikih

Fikih Politik Perempuan (2): Prinsip Politik Islam Tidak Pernah Membatasi Perempuan

politik

Dunia politik kita masih muram, terutama dalam soal representasi perempuan dalam politik. Ini bisa dilihat di peraturan pemerintah Undang-undang no. 10/2008 tentang Pemilihan Umum (Pemilu) dan Undang-undang no. 2/2011 tentang perubahan Undang-undang no. 2/2008 tentang Partai Politik  yang mewajibkan minimal 30 % perempuan dicalonkan dalam daftar anggota parlemen. Ingat, hanya 30 % porsi perempuan untuk ikut kontestasi menuju kursi parlemen. …

Read More »

Hukum Memakai Kendaraan Dinas Saat Libur Kerja

kendaraan dinas

Plat merah, sebuah identitas untuk membedakan kendaraan pribadi dan kendaraan milik pemerintah. Sejatinya kendaraan dinas digunakan untuk menjalankan tugas, tetapi sering ditemukan kendaraan baik motor maupun mobil berplat merah hilir mudik di luar jam kerja. Sudah menjadi rahasia umum kendaraan dinas dipakai untuk kepentingan pribadi sehari-hari. Banyak pejabat publik yang mengalami “krisis kesadaran”, bahwa fasilitas berupa kendaraan bermotor diberikan untuk …

Read More »

Fikih Politik Perempuan (1): Memahami Hadits Larangan Perempuan Menjadi Pemimpin

UUD 1945, pasal 6 ayat (1), menyatakan bahwa untuk dapat menduduki jabatan presiden atau kepala negara republik Indonesia seseorang harus orang Indonesia asli, dengan tidak ada persyaratan jenis kelamin. Dengan penegasan ini, baik laki-laki dan perempuan masing-masing memiliki kesempatan yang sama untuk menduduki jabatan tertinggi di negara ini. Tidak ada sekat gender untuk jabatan presiden sebagaimana diamanahkan oleh UUD 1945. …

Read More »

Sujud Meminta Maaf, Bagaimana Pandangan Islam

sujud massal

Dalam tragedi yang terjadi di Stadion Kanjuruhan di Malang pada 1 Oktober 2022 yang dalam catatan saat ini telah menewaskan 132 orang, selain penyelenggara dan PSSI, tentu institusi Polri menjadi salah satu pihak yang paling disorot dan dianggap sebagai pemicu dalam kejadian tersebut. Banyak pihak yang memojokkan aparat yang melakukan aksi penembakan gas air mata dalam kerusuhan yang terjadi di …

Read More »

Bagaimana Hukum KDRT dalam Islam?

hukum kdrt

Pernikahan merupakan sebuah ikatan sakral bagi laki-laki dan perempuan dewasa. Tentu dalam sebuah pernikahan haruslah berlandaskan keyakinan serta rasa cinta. Kepercayaan dan rasa cinta akan mampu melahirkan kebahagiaan dalam rumah tangga. Karena itulah pernikahan adalah impian dari banyak pasangan. Dalam pernikahan akan melahirkan kebahagiaan serta ladang pahala bagi suami maupun istri. Namun, sayangnya dalam perjalanan pernikahan kadang timbul banyak permasalahan. …

Read More »

Non Muslim Memimpin Doa, Bolehkah Muslim Mengamini?

non muslim memimpin doa

Di Indonesia, ritual “doa bersama” menjadi tradisi yang selalu diagendakan dalam setiap kegiatan, baik kegiatan keagamaan maupun sosial. Bahkan, dalam acara-acara yang pesertanya dari berbagai pemeluk agama doa bersama selalu menjadi agenda dalam susunan acara. Ini pemandangan yang sudah umum di negara kita tercinta. Sebuah ekspresi manusia beragama yang percaya kepada Tuhan Yang Maha Esa. Doa adalah pengakuan manusia sebagai …

Read More »

Viral Prank KDRT : Bercanda ada Batasnya, Begini Hukum dan Batasannya dalam Islam

prank konten kdrt

  Baru-baru ini viral prank Baim Wong dan Paula Verhoeven yang membuat video prank ke polisi atas kasus Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT). Atas perbuatannya, mereka berdua kini mendapatkan sorotan dan hujatan. Di samping perbuatan mereka dinilai tidak memiliki empati atas kasus KDRT yang telah dialami oleh artis Lesti Kejora yang sedang di rawat di rumah sakit, satu sisi kasus …

Read More »

Islam Menyikapi Cyber Crime

cyber crime

Masih hangat dalam pemberitaan di dunia maya, kasus pencurian data atau cyber crime. Beberapa bulan terakhir, masyarakat dan pemerintahkan dihebohkan dengan peretesan data individu maupun lembaga komunitas. Korbannya bukan hanya orang biasa, meliputi orang-orang penting di negeri ini. Bahkan menurut CNBC Indonesia (10/11/2022), surat rahasia untuk presiden Joko Widodo dikabarkan telah diretes. Menghimpun data dari tempo.co (8/11/2022), telah terjadi tujuh …

Read More »

Muslim Memiliki Keris, Ada Masalah?

memiliki keris

Ada pertanyaan yang sedikit lucu tetapi penting dijawab, bolehkah seorang muslim memiliki keris? Pertanyaan ini muncul karena seringkali keris diasosiasikan dengan klenik, mistik, dan perdukunan yang jatuh pada perilaku syirik. Dalam sejarahnya, keris merupakan salah satu senjata tradisional yang dimiliki oleh masyarakat Jawa yang juga banyak di kenal dengan sebutan wesi aji. Konon, negara tetangga Malaysia pun mengakui keris sebagai …

Read More »

Fikih Politik (8): 3 Larangan Islam dalam Politik

larangan islam dalam politik

Politik bukan sesuatu yang terlarang dalam agama Islam. Islam bukan hanya agama an sich yang berisi ritual dan penyembahan semata. Islam adalah agama yang juga memiliki kaidah, etika dan norma dalam berpolitik. Sebab agama Islam menganjurkan untuk mengangkat seorang pemimpin (nasbul imam). Tetapi aktifitas berpolitik dalam Islam harus mengikuti prinsip-prinsip dasar yang dijelaskan dalam al Qur’an dan hadits. Politik tidak …

Read More »

Hukum Menyelenggarakan Pesta Pernikahan di Masjid

masjid untuk pesta pernikahan

Pernikahan itu sakral. Disebut sakral karena sebab pernikahan sesuatu yang awalnya haram menjadi halal. Zina diharamkan karena tidak melalui proses akad nikah. Setelah akad nikah laki-laki dan perempuan bebas melakukan hubungan badan, bahkan bernilai pahala. Karena merupakan ritual yang sakral, akad nikah biasanya dilangsungkan di tempat ibadah seperti masjid. Dihadiri keluarga mempelai wanita dan keluarga mempelai laki-laki. Bagaimana hukum melangsungkan …

Read More »

Dalil Shalat Rebo Wekasan, Apakah Ada ?

shalat rebo wekasan

Sebagian ahlul kassyaf menjelaskan bahwa pada rabu terakhir dari bulan Safar, Allah Swt. akan menurunkan bala’ dan musibah yang sangat banyak. (Kanzun Najah Was Surur: 23). Dari sudut disiplin ilmu pengetahuan, pernyataan yang demikian memang tidak kuat, tetapi tidak juga kemudian kita harus mengingkarinya, sebab harus diyakini bahwa ada banyak umat manusia yang diberi kelebihan oleh Allah Swt. mengetahui hal-hal …

Read More »

Ratu Elizabeth II Meninggal, Bolehkah Mendoakan dan Menghormati Jenazah Non Muslim?

ratu elizabeth

Kepergian Ratu Elizabeth II menyisakan duka mendalam bagi rakyat Inggris. Jutaan rakyat Inggris larut dalam kesedihan dan terus berdoa untuk mengenang sang ratu yang memberikan sumbangan signifikan dalam plikasi sikap kerunanan umat beragama, toleransi agama, kebangsaan dan kemanusiaan. Umat Islam juga ikut ambil bagian, jamaah di Masjid Pusat London menyanyikan lagu kebangsaan, God Save The King kali pertama sejak kematian …

Read More »

Panduan Fikih Cara Guru Mendidik dan Memberi Sanksi Murid

pendidikan agama

Insiden kekerasan fisik hingga menyebabkan kematian salah seorang santri di Ponpes Gontor Jawa Timur menjadi pelajaran sangat berharga. Pesantren yang selama ini dikenal dengan keramahan dan kesantunan harus menelan pil pahit karena kasus tersebut. Entah siapa yang salah? Hukum yang menentukan. Dalam proses pendidikan sanksi kepada murid adalah sesuatu yang niscaya tercapainya tujuan pendidikan. Dalam Islam (fikih) juga demikian. Guru …

Read More »

Hukum Membakar Kitab Ilmu Pengetahuan

kitab ilmu pengetahuan

Lagi-lagi Islam dihebohkan dengan konten video yang memberikan kerugian dalam Islam sendiri. Sebelumnya sempat ramai tentang video beberapa mahasiswa joget-joget di dalam masjid, sekarang ramai tentang perbincangan pembakaran kitab Tafsir Ibn Katsir dan Risalah Al Qusyairiyah yang dilakukan oleh oknum tertentu yang merasa sangat paham dalam agama Islam. Dalam video tersebut, oknum tidak segan-segan mencela kedua kitab rujukan mayoritas umat …

Read More »

Hukum Menari di dalam Masjid

fungsi masjid

Beberapa minggu yang lalu sempat viral tentang video mahasiswa dari perguruan tinggi tertentu menari-nari di dalam masjid seusai acara. Spontan video itu mendapat tanggapan dari berbagai kalangan. Lebih-lebih dari tokoh agama dan cendekiawan muslim lainnya menilai perbuatan tersebut tidak pantas dilakukan di dalam masjid. Lalu bagaimana fiqh menanggapi hal tersebut ? Hukum menari-nari pada dasarnya adalah boleh, sebagaimana sering dilakukan …

Read More »

Fikih Politik (7): Etika Berkampanye dalam Islam

kampanye dalam islam

Kampanye merupakan tahapan cukup krusial dalam setiap pemilihan umum (Pemilu). Dikatakan krusial karena pada tahapan inilah sering muncul pelanggaran-pelanggaran. Para kontestan sering tidak mengindahkan aturan dan kesepakatan tentang kampanye. Komitmen untuk menjaga kesantunan dalam kampanye kerap diabaikan. Di antara pelanggaran yang sering terjadi adalah memanfaatkan rumah ibadah untuk kampanye, politisasi teks agama, kampanye hitam dan kampanye negatif. Politisasi teks agama …

Read More »

Bolehkah Kampanye di Rumah Ibadah? Ini Dalilnya!

kampanye di rumah ibadah

Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah pada Pasal 78 huruf i tertuang bahwa kampanye dilarang menggunakan tempat ibadah dan tempat pendidikan. Bagi yang melanggar sanksinya adalah pidana penjara paling singkat sebulan atau paling lama enam bulan seperti tertulis pada Pasal 116 ayat 3. Tetapi, setiap menjelang pemilu atau pilkada seringkali terjadi pelanggaran terhadap UU di atas. Ada dua …

Read More »

Ditinggal Mati Suami, Haruskah Istri Melakukan Ihdad?

duka cita

Alkisah, seperti termaktub dalam Rawai’ al Bayan dan Hikmah al Tasyri’ wa Falsafatuhu, zaman jahiliah dulu budaya patriarki sangat kental mewarnai masyarakat Arab. Termasuk dalam hal perkawinan, suami sangat dikultuskan. Ketika suami meninggal istri berkewajiban melakukan Ihdad atau hidad. Ihdad atau hidad adalah istri harus berbelasungkawa atau duka cita ketika suaminya meninggal dengan cara mengurung diri di kamar berukuran kecil …

Read More »

Hukum Bermakmum Pada Imam yang Tidak Disenangi

shalat jamaah

Dalam Shahih Muslim dijelaskan, yang berhak menjadi imam adalah yang paling fasih membaca al Qur’an, kemudian yang paling paham sunnah (faqih), yang lebih dulu hijrah, dan kemudian yang lebih awal memeluk agama Islam. Di era sekarang, maka yang dipertimbangkan adalah dua hal yang pertama; paling fasih dan yang paling alim (faqih). Sebab hijrah dan siapa yang lebih dulu memeluk agama …

Read More »

Fikih Politik (6): Hukum Money Politic

money politic

Suksesi politik kadang kelewat batas. Yang penting menang. Sekalipun menggunakan cara-cara tidak bermartabat. Demi mendapat dukungan pemilih, cara ilegal sekalipun tetap dipilih. Kontestan Pilkada, Pileg dan Pilpres kerap kali berkampanye dengan cara-cara yang tidak bermoral. Misalnya saja politik uang, sentimen suku, ras, antar golongan, politisasi agama, politik identitas, bahkan mencitrakan (memfitnah) salah satu pihak sebagai kafir, dan seterusnya. Di antara …

Read More »

Menghadiri Walimah Nikah Non Muslim, Bolehkah?

walimah non muslim

Dalam Al Hawi al Kabir, para ulama tidak satu pendapat tentang walimah (selamatan/pesta) pernikahan. Wajib atau sunnah? Argumen mereka yang mewajibkan mendasarkan pendapatnya pada perintah Nabi yang menganjurkan walimah meskipun hanya menyembelih seekor kambing. Di lain pihak, para ulama mengatakan walimah hukumnya sunnah. Argumennya, karena akad nikah sendiri tidak wajib, semestinya walimah juga demikian. Para ulama juga berbeda pendapat tentang …

Read More »

Apa Hukum Datang ke Dukun? Berikut Penjelasannya menurut Islam

datang ke dukun

Akhir-akhir ini media sosial di hebohkan dengan terbongkarnya trik perdukunan berkedok agama yang di lakukan oleh Gus Samsudin. Masyarakat mempercayai bahwa Gus Samsudin dapat mengobati pasien dari hal-hal yang berbau gaib dan penyakit santet sehingga banyak masyarakat yang datang untuk meminta di obati. Lalu apa hukumnya datang kepada dukun untuk meminta diobati?. Maka dari itu Pada artikel ini penulis ingin …

Read More »

Apa Kata Fikih Ketika Perempuan Mengumandangkan Azan?

perempuan adzan

Sebagian ulama fikih seperti Wahbah al Zuhaili mengatakan perempuan haram memperdengarkan suaranya dengan cara dinyanyikan atau didendangkan. Alasan utamanya karena ada kekhawatiran akan menimbulkan fitnah. Konsekuensi pendapat ini sampai padah ranah ibadah, seperti azan. Sampai saat ini jarang atau bahkan tidak ada seorang perempuan yang melantunkan azan sekalipun shalat berjamaah di internal mereka sendiri, imam dan makmumnya semuanya perempuan. Pertanyaannya, …

Read More »

Niat dan Keutamaan Puasa Tasu’a dan Asyura yang Jatuh pada Tanggal 7 & 8 Agustus 2022

puasa

Puasa Tasu’a dan Asyura merupakan puasa sunnah yang memiliki banyak keutamaan. Pada bulan Muharram ini, puasa Tasu’a dan Asyura bertepatan pada tanggal 7 dan 8 Agustus 2022. Dalam kalender hijriyah, puasa Tasu’a dan Asyura jatuh pada setiap tanggal 9 dan 10 Muharram. Tentunya momen yang mulia dan penuh pahala ini sayang jika dilewatkan begitu saja. Oleh sebab itu, dalam uraian …

Read More »