Khazanah

Cerita Islami untuk Anak : Kisah Nabi Ibrahim Membuktikan Keberadaan Tuhan (1)

millah ibrahim

Menjadi anak muslim harus mempunyai pribadi yang kuat. Salah satu cara menanamkan kepribadian yang kuat adalah dengan mengikuti teladan yang menjadi idola. Nabi dan para utusan Allah merupakan idola terbaik bagi pertumbuhan dan perkembangan anak. Salah satu idola tersebut adalah Nabiyullah Ibrahim As. Tahukah kalian Nabi Ibrahim? Beliau adalah salah satu utusan Allah dalam menyebarkan ajaran Allah di muka bumi. …

Read More »

Kenangan Kampung, Ibu dan Sedekah Malam Jumat

anak mengaji

Hari itu menjelang malam, ketika shalawat di masjid mulai menggema menjemput waktu maghrib. Aktifitas bermain anak-anak serentak berhenti menuju kamar mandi untuk bersesuci. Dengan sedikit rasa malas dan berat hati, sarung diangkat, peci dipakai dan bersiaplah mengaji. Di kampung aktifitas pendidikan keagamaan memang selalu tersaji setiap waktu. Tidak hanya siang hari menimba pendidikan di madrasah diniyah, sore hingga malam pun …

Read More »

Jejak Ulama Nusantara (1) : Kisah Mbah Maksum dan Etnis Tionghoa

mbah maksum

Saat membaca judul di atas, yang akan terbersit pertama kali adalah nama salah satu tokoh ulama nusantara yang fenomenal, yaitu Mbah Ali Maksum Krapyak. Usat punya usut, kedua tokoh ini, Mbah Maksum dan Mbah Ali Maksum memiliki hubungan biologis. Ya, Kiai Ali Maksum merupakan putra pertama dari hasil pernikahan Mbah Maksum dengan Nyai. Hj. Nuriyah binti KH Muhammad Zein Lasem, …

Read More »

Wayang Kulit dan Islam : Refleksi Dakwah Inovatif dalam Kebudayaan

wayang kulit

Kesenian wayang kulit adalah kebudayan nasional bangsa. Tidak sekedar menjadi kebanggaan, kesenian wayang kulit juga memiliki peran penting dalam perkembangan agama Islam di Indonesia. Kesenian ini menjadi salah satu instrument penting dalam penyebaran Islam di tanah Jawa. Dahulu, Islam datang ke nusantara di tengah peradaban masyarakat yang sudah berbudaya. Adat dan kebudayaan yang sudah mendarah daging karena merupakan warisan para …

Read More »

Belajar “Sombong” dari Syaikh Abdul Qodir al-Jailani

Syekh Abdul Qodir

Syaikh Abdul Qodir hidup pada masa antara 470-561 H dan selama 37 tahun menetap di Baghdad, tepatnya pada periode khalifah atau lima pemerintahan dari Khalifah Dinasti Abbasiah.  Syaikh Abdul Qodir memiliki nama lengkap Abu Salih Sayyidi Abdul Qadir ibn Musa ibn Abdullah ibn Yahya al-Zahid ibn Muhammad ibn Dawud ibn Nusa al-Jun ibn Abdullah al-Mahdi ibn al-Hasan al-Mutsana Ibn al-Hasan …

Read More »

Metode Dakwah Sunan Giri yang Menyejukkan Nusantara

sunan giri

Raden Paku atau yang banyak dikenal dengan sebutan Sunan Giri merupakan salah satu tokoh penyebar Islam di Jawa yang terkenal dengan sebutan wali songo. Di kalangan masyarakat jawa sendiri sebutan wali songo dipandang sebagai penyiar agama Islam pertama kali di tanah jawa. Sunan giri merupakan salah satu tokoh wali sanga yang memiliki peranan penting dalam penyiaran agama Islam di tanah …

Read More »

Mengenal Ismail al-Jazari : Ahli Robotika Pertama dalam Islam

al jazari

Jika berbicara tentang hal yang berhubungan dengan robotika pastinya yang terlintas di benak kita adalah sang maestro seni dan ilmuwan Leonardo Davinci yang berasal Italia dari Eropa. Pada tahun 1478 Masehi, Leonardo Da Vinci disebutkan telah mampu merakit dan membuat sebuah robot yang diklaim dunia sebagai robot pertama di dunia. Namun siapa sangka jika konsep dasar robot penemuan Leonardo bisa …

Read More »

Mengenal Sosok Listyo Sigit Prabowo: Calon Kapolri yang Cinta Pemuka Agama

kapolri

Listyo Sigit Prabowo, M.Si. (lahir di Ambon, Maluku, 5 Mei 1969; umur 51 tahun. Listyo merupakan lulusan Akademi Kepolisian tahun 1991. Ia merupakan lulusan S-2 di Universitas Indonesia. Listyo membuat tesis tentang penanganan konflik etnis di Kalijodo. Jabatan dan Karier Listyo Sigit Prabowo Listyo pernah beberapa kali menduduki jabatan di daerah Jawa Tengah. Tercatat, Listyo pernah menjadi Kapolres Pati. Setelah …

Read More »

Ali bin Abi Thalib: Peletak Dasar Ilmu Pengetahuan Islam

Ali Bin Abi Thalib

Sepeninggal Khalifah Usman, kondisi umat Islam mulai tidak stabil, kalau tidak dikatakan kacau. Ada dua persoalan besar yang harus diselesaikan saat itu, yaitu mencari pengganti Usman sebagai khalifah pemimpin umat sekaligus mencari pembunuh Usman. Dalam kondisi yang pelik tersebut, Ali bin Abi Thalib “dipaksa” untuk menjadi khalifah. Ali menolak. Ia menyarankan agar mendahulukan para senior, seperti Talhah dan Zubair. Tetapi …

Read More »

Usman bin Affan: Bapak Angkatan Laut Umat Islam

angkatan laut islam

Pasca ditusuk oleh Abu Lu’lu’ah, Umar bin Khathab jatuh sakit. Merasa ajalnya sudah dekat, ia kemudian mengumpulkan para sahabat. Ia mengatakan bahwa dirinya tidak sebaik Abu Bakar yang mampu menunjuk seseorang untuk menggantikannya, tapi ia juga tidak dapat sebaik Nabi Muhammad Saw, yang membiarkan sahabatnya memilih pengganti. Oleh karena itu, Ia membentuk dewan formatur yang bertugas memilih khalifah berikutnya. Dewan …

Read More »

Mengenal Tafsir Raudhatul Irfan Fi Ma’rifati al-Qur’an, Tafsir berbahasa Sunda Karya K.H. Ahmad Sanusi

tafsir

K.H. Ahmad Sanusi adalah seorang ulama terkemuka di Indonesia, beliau adalah sosok Kyai yang jenius yang pernah dimiliki bangsa Indonesia, beliau menjadi rujukan penting perkembangan keilmuan Islam di Indonesia khususnya di Jawa Barat karena telah melahirkan Kyai-kyai besar yang berpengaruh di tanah jawa ini. Beliau merupakan sang pemikir dan pejuang yang gigih menentang kekuasaan Belanda hingga ia bersama sejumlah Kyai …

Read More »

Abu Bakar as-Shiddiq: Penyelamat Islam Setelah Nabi Muhammad Saw Wafat

nasehat abu bakar

Pada tanggal 12 Rabi’ul Awwal 10 H atau bertepatan dengan 08 Juni 632 M, manusia terbaik sepanjang zaman, Nabi Muhammad Saw wafat. Hari itu, umat Islam berduka karena kehilangan pemimpin, kekasih, panutan dan pembimbing terbaik yang telah membebaskan jazirah Arab dari kegelapan. Umar bin Khathab adalah sahabat yang paling tidak percaya dengan kabar wafatnya Nabi Muhammad Saw. Bahkan, Umar akan …

Read More »

Kiayi Subkhi : Bambu Runcing yang Didoakan Menjadi Senjata Perjuangan

kiayi subkhi

Kiai Haji Subkhi, atau yang dikenal dengan julukan “kiai bambu runcing” merupakan salah satu ulama yang sekaligus pejuang kemerdekaan bangsa. Beliau juga dikenal sebagai guru dari Presiden Soekarno. Di kalangan Nahdliyin, Kiai Subkhi merupakan salah satu kiai pendiri NU yang juga mampu menjadi sumber spirit dan penyemangat para pejuang Hizbullah dan Sabilillah di garis depan perlawanan terhadap agresor Belanda. Kiai Subkhi …

Read More »

Imam Abu Hanifah : Memilih Penjara dari Pada Harta dan Tahta

imam abu hanifah

Imam Abu Hanifah merupakan pendiri salah satu madhzhab terbesar di dunia, yakni Mahzab Hanafi. Abu Hanifah dikenal sebagai seorang Ulama sekaligus pedagang yang sukses. Kekayaannya memberikan dia kebebasan yang cukup luas sehingga bisa berpikir secara independen. Awalnya, Abu Haifah tidak terlalu serius dalam mempelajari agama Islam. Beliau belajar agama hanya sebagai pengisi waktu luangnya saja. Sebagian besar waktunya dia habiskan …

Read More »

Mengenal Lebih Dekat Ibnu Sina : Ilmuwan Muslim yang Menjadi Referensi Barat

ibnu sina

Abu ʿAli al-Ḥusayn ibn ʿAbd Allah ibn Sina atau lebih dikenal sebagai Ibnu Sina merupakan salah seorang dari beberapa Cendekiawan Muslim terkemuka yang tidak hanya menguasai ilmu-ilmu agama tetapi juga bidang-bidang keilmuan lain seperti fislafat, fisika, psikologi, kimia dan kedokteran. Ibnu Sina memiliki minat belajar tinggi sejak masih kecil. Beliau hafal al-Quran di usia 10 tahun. Teori baru tersebut memberikan …

Read More »

Membaca Kembali Ritual Sesajen sebagai Doa dan Sedekah

sesajen

Keberhasilan dakwah dalam suatu daerah bukan hanya tergantung dari kuantitas jamaah yang mengikuti, tetapi kualitas ajaran yang mampu dipahami oleh masyarakat setempat. Aspek kualitas pemahaman ini sangat tergantung pada bagaimana seseorang pendakwah menyampaikan ajaran Islam sesuai dengan bahasa masyakat lokal yang mudah dipahami.Indonesia merupakan negara yang banyak memiliki tradisi beranekaragam yang sangat luar biasa. Banyak tradisi dan adat istiadat kebiasaan …

Read More »

Masjid Saksi Sejarah Perpindahan Kiblat Umat Islam

masjid qiblatain

Masjid Qiblatain merupakan masjid bersejarah yang menjadi saksi berpindahnya kiblat umat Islam dari Masjidil Aqsa ke Masjidil Haram. Sesuai namanya, masjid ini disebut masjid Qiblatain yang berarti memiliki dua kiblat. Dahulu masjid ini berdiri di atas tanah Bani Salamah, dan dikenal sebagai masjid Bani Salamah. Pada bulan Rajab tahun ke dua Hijriyah, Nabi Muhammad mendapat wahyu untuk memindahkan kiblat dari …

Read More »

Makna Tradisi Berdiri (Qiyam/Marhabanan) Saat Perayaan Maulid

tradisi marhabanan

Sebagian golongan menganggap perayaan memperingati kelahiran Nabi Agung Muhammad Saw sebagai perbuatan yang mengada-ada dalam agama. Salah satu yang menjadi fokus perhatian mereka antara lain tradisi berdiri (qiyam) dalam acara perayaan tersebut, yang dikenal dengan istilah marhabanan. Mereka menduga bahwa kaum muslimin yang berdiri saat acara perayaan meyakini bahwa jasad Rasulullah hadir di tengah-tengah mereka. Dugaan semacam ini jika memang …

Read More »

Strategi Sultan Mahmud Ghazan Khan atasi Resesi Ekonomi

sultan ghazan

Sultan Mahmud Ghazan Khan adalah sultan ke-VII Dinasti Ilkhan. Dinasti Ilkhan sendiri merupakan salah satu dinasti Bangsa Mongol yang berpusat di Tabriz, Persia. Mendengar kata Mongol, tentu pikiran kita langsung tertuju pada satu nama, Hulagu Khan. Ya, orang bernama Hulagu Khan itulah yang menghancurkan Kota Baghdad dan menandai berakhirnya kekuasaan Dinasti Abbasiyah pada tahun 1258. Walaupun demikian, belum genap satu …

Read More »

Kisah Ibnu Atha’illah Menjadi Sufi Agung

ibnu athaillah

Pengarang kitab al-Hikam yang cukup populer di negeri kita ini adalah Tajuddin, Abu al-Fadl, Ahmad bin Muhammad bin Abd al-Karim bin Atho’ al-Sakandari al-Judzami al-Maliki al-Syadzili. Ia berasal dari bangsa Arab. Nenek moyangnya berasal dari Judzam yaitu salah satu Kabilah Kahlan yang berujung pada Bani Ya’rib bin Qohton, bangsa Arab yang terkenal dengan Arab al-Aa’ribah. Kota Iskandariah merupakan kota kelahiran …

Read More »

Tradisi Bubur Shafar; Potret Dialektika Budaya dan Islam di Nusantara

bubur shafar

Shafar merupakan bulan ke dua dalam kalender Hijriyah. Secara literal, Shafar berasal dari Bahasa Arab shifr yang berarti kosong, nol atau sepi. Penamaan bulan ini dengan nama Shafar ditengarai kuat memiliki keterkaitan erat dengan tradisi atau kebiasaan orang-orang Arab pra-Islam. Dalam catatan sejarah, penamaan bulan ini telah berlangsung sejak masa Kilab bin Murrah, kakek nabi Muhammad saw. yang kelima. Nama …

Read More »

Perjalanan Spiritual Sunan Kalijaga dan Falsafah Islam Jawa

sunan kalijaga

Raden Sahid atau lebih populer dengan Sunan Kalijaga adalah salah satu tokoh Walisongo yang berhasil menyebarkan agam Islam di tanah Jawa. Sunan Kalijaga lahir pada tahun 1450 M. Beliau merupakan anak dari Bupati Tuban yakni Tumenggung Wilatika. Kakek Sunan Kalijaga adalah Arya Teja, seorang ulama yang behasil mengIslamkan Raja Tuban, Arya Dikara, dan menikahi putri Raja Tuban tersebut. Raden Sahid …

Read More »

Dakwah yang Menghormati yang Berbeda, Pelajaran dari Sunan Kudus

dakwah sunan kudus

Berbeda dengan wilayah lainnya, kota Kudus memiliki tradisi yang cukup unik ketika menjelang hari raya Idul Adha. Masjid-masjid di kudus hanya melayani penyembelihan kerbau dan kambing saja. Tidak ada prosesi penyembelihan sapi sebagaimana terjadi di daerah lain. Kenapa bisa begitu? Konon, masyarakat tetap melestarikan tradisi yang diajarkan oleh Sunan Kudus. Tujuan Sunan Kudus tidak menyembelih sapi lantaran menghormati masyarakat Kudus …

Read More »

Wali dan Raja : Sosok Sunan Gunung Jati yang Mengenalkan Islam dengan Memikat Hati Umat

sunan gunung jati

Sunan Gunung Jati atau Syarif Hidayatullah merupakan sosok ulama besar yang menyebarkan agama Islam di tanah pasundan. Beliau adalah salah satu dari Wali Songo yang memiliki pengaruh besar dalam penyebaran Islam di tanah Jawa. Secara garis silsilah, Beliau adalah Cucu dari Prabu Siliwangi dari Kerajaan Pajajaran. Sunan Gunung Jati sebagaimana Walisongo mempunyai cara yang unik dalam menyebarkan Islam. Penyebaran Islam …

Read More »

Jurus Jitu Dakwah Sunan Muria di Nusantara

sunan muria

Dalam penyebaran agama Islam, sudah pasti tidak terlepas dari syiar para wali, khususnya di tanah Jawa. Dalam penyebarannya sendiri, setiap wali tidak mempunyai daerah khusus harus dimana kah iya berdakwah atau menyebarkan Islam. Begitu pun dengan Raden Umar Said, atau dikenal dengan Sunan Muria. Sunan Muria merupakan salah satu wali dari sembilan wali (walisongo) yang menyebarkan Islam di tanah jawa, …

Read More »